Gebyar Vaksinasi di Barengi Doorfrize Motor Roda Dua

KAB. BANDUNG | BBCOM | Pelaksanaan Gebyar vaksinasi Tahap pertama dan Ke dua yang berlangsung di Gor Desa Buninagara dengan jumlah Kuota 200 orang dari 14 RW, Dengan jenis Vaksin Sinovac, Astrazeneca F1 dan lanjutan F2. Dengan petugas medis dari puskesmas kopo dan TNI dengan jumlah keseluruhan 24 orang dibawah pimpinan Dr.Siska dari puskesmas Kopo pada Kamis 30/12/2021.

Dikatakan Kepala Desa Buninagara Hj.Iis R Lesmana SE, Par, MM, M.Si bahwa Gebyar Vaksinasi ini Guna mendukung capaian dan Percepatan pemberian vaksin 80 persen. Dan saat ini jelang akhir Desember baru 45 persen disaat Hj.Iis R Lesmana menjabat dua bulan jadi Kades Buninagara.” Jelasnya.

Masih dikatakan Hj, Iis R Lesmana, dirinya sangat Mengafresiasi Gebyar Vaksinasi Didesanya saat ini, Karena untuk Meningkatkan Imuniti tubuh agar kebal terhadap Virus 19.Srkalivus memutus mata rantai Covid 19.Serta pemberian vaksin juga dibarengi dengan pemberian kupon undian kepada peserta vaksinasi untuk mendapatkan hadiah doorfrize sebuah motor dari pihak Polresta Bandung dan doorfrize lainnya.” Tuturnya

Pelaksanaan Gebyar Vaksinasi ini diharapkan masyarakat kebal terhadap Virus juga sepantasnya pihak Pemdes dan unsur lainnya yang terlibat dalam pelaksanaan ini, Merasa bersyukur dan perlu di Implementasikan oleh pihak Pemda Kabupaten Bandung.

Harapan kedepan masyarakat dapat beraktivitas kembali dan masyarakt pun tidak merasa khawatir adanya wabah ini.”Tandas Hj.Iis R Lesmana

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *